Bagaimana berdoaSampel

How To Pray

HARI KE 2 DARI 4

Apakah anda pernah berdoa dengan suara keras didepan banyak orang? Mungkin itu adalah saat yang berat untuk mengetahui apa yang harus kita katakan ketika berbicara dengan Tuhan.

Berdoa berarti berbicara dengan jujur apa adanya kepada Tuhan dan mendengarkan Tuhan, tidak harus yang rumit. Anda tidak perlu pamer dengan menggunakan kata-kata yang bagus. Yang paling penting adalah ketika kita berbicara dengan Tuhan, kita berbicara dari hati kita. Jujur dan terbuka; kenali Tuhan seperti anda berbicara dengan sahabat anda.

Semakin sering anda berdoa dan berbicara kepada Tuhan, semakin dekat kita dengan Tuhan. Dan ketika anda semakin dekat dengan Tuhan, anda akan mengenal kasihnya dan mengenal Tuhan lebih baik.

Dalam episode ini, Tyler tidak berani berbicara dengan suara yang keras kepada Tuhan, sehingga ia menghindar berdoa didepan orang lain. Saksikan apa yang ia pelajari sangat berharga ketika berbicara kepada Tuhan dalam bagian kehidupan Tyler

Pertanyaan: Bagaimana anda biasanya berdoa kepada Tuhan? Apa yang anda doakan?

Firman Tuhan, Alkitab

Hari 1Hari 3

Tentang Rencana ini

How To Pray

Rencana bacaan selama empat hari ini diperuntukkan kepada anak muda untuk mendalami apa yang alkitab katakan mengenai doa. Ikuti cerita Tyler ketika ia belajar apa artinya berbicara dengan Tuhan. Setiap hari anda akan membaca bagian dari alkitab, menyimak ceritanya dan belajar bersama Tyler yang bertanya pertanyaan bagus mengenai apa artinya berbicara dengan Tuhan melalui doa.

More

Kami mengucapkan terima kasih kepada Switch, pelayanan dari Life.Church, yang menyediakan rencana ini. Untuk informasi lebih lanjut, silakan klik: www.life.church