Broken Home
5 Hari
Tak perlu menyangkali setiap kesakitan, kekecewaan dan penderitaan yang kamu alami atau larut dalam penderitaan yang membuatmu merasa hidup tidak berharga. Jangan pernah berpikir kalau hidup tidak berarti karena latar belakangmu. Apapun masa lalu dan situasi pahit yang saat ini, semua ada karena hal itu membentuk diri kamu dan mengarahkanmu kepada hal yang suatu saat akan kita syukuri. Rencana ini akan membantumu untuk menang dan dapat membantu sesama untuk menang.
Kami mengucapkan terima kasih kepada DRP 2.32 yang telah menyediakan rencana ini. Untuk informasi lebih lanjut, silakan mengunjungi: https://linktr.ee/drp_2.32