Membaca Untuk Mendengar: Kitab BilanganSampel

Membaca Untuk Mendengar: Kitab Bilangan

HARI KE 19 DARI 36

  

Tetapi orang yang telah najis, dan tidak menghapus dosa dari dirinya, orang itu harus dilenyapkan dari tengah-tengah jemaah itu, karena ia telah menajiskan tempat kudus Tuhan; air pentahiran tidak ada disiramkan kepadanya, jadi ia tetap najis.” (Bilangan 19:20 TB)

Air mempunyai sifat membersihkan, dan di saat yang sama, Air juga memberi kehidupan.

Dalam pasal ini, hal apa yang membuat seseorang menjadi najis?

Firman Tuhan, Alkitab

Hari 18Hari 20

Tentang Rencana ini

Membaca Untuk Mendengar: Kitab Bilangan

Seri renungan harian ini akan menuntun Anda dalam membaca kitab Bilangan dan mendengar apa yang Tuhan katakan kepada Anda secara pribadi. Kami berharap Anda dapat membaca dan merenungkan firman Tuhan bersama-sama dengan gereja kami.

More

Kami ingin mengucapkan terima kasih kepada Jakarta Praise Community Church untuk menyediakan rencana ini. Untuk informasi lebih lanjut, silakan kunjungi: http://www.jpcc.org