Barangsiapa percaya kepada-Nya, ia tidak akan dihukum; barangsiapa tidak percaya, ia telah berada di bawah hukuman, sebab ia tidak percaya dalam nama Anak Tunggal Allah. Dan inilah hukuman itu: Terang telah datang ke dalam dunia, tetapi manusia lebih menyukai kegelapan dari pada terang, sebab perbuatan-perbuatan mereka jahat. Sebab barangsiapa berbuat jahat, membenci terang dan tidak datang kepada terang itu, supaya perbuatan-perbuatannya yang jahat itu tidak nampak
Baca Yohanes 3
Dengarkan Yohanes 3
Bagikan
Bandingkan Semua Versi: Yohanes 3:18-20
4 hari
Yohanes 3:16 TB2 Karena Allah begitu mengasihi dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal. Yesus datang ke dunia untuk menyelamatkan umat manusia dari maut dan memperoleh hidup yang kekal. Kabar baik Natal adalah Yesus datang ke dunia sebagai Juruselamat dan Raja.
5 Hari
Dengan membaca, merenungkan, dan menerapkan Firman Tuhan setiap harinya, Anda akan semakin dibekali kemampuan Roh Kudus untuk mengetahui terang buatan yang bukan dari Tuhan sendiri, untuk dapat memilih jalan terang Tuhan yang nyata, dan untuk menjadi terang Tuhan baik di lingkungan keluarga Anda maupun di dalam komunitas Anda.
5 hari
Maukah Anda menyambut Natal kali ini dengan sesuatu yang istimewa? Bacalah renungan khusus Natal dari Santapan Rohani selama 5 hari berturut-turut, berjudul O' Holy Night. Kiranya bacaan ini dapat membantu mempersiapkan hati Anda untuk mengalami makna sejati Natal yang jauh lebih besar daripada sekadar sebuah peristiwa indah di malam yang kudus.
6 Days
C.S. Lewis said, “Aim at Heaven and you will get earth ‘thrown in.’ Aim at earth and you get neither.” In other words, what you do today because of what you believe about what happens after you die could change everything, forever. Start this Life.Church Bible Plan today to accompany Pastor Craig Groeschel’s new series, One Minute After You Die.
Simpan ayat, baca luring, tonton klip pengajaran, dan lainnya!
Beranda
Alkitab
Rencana
Video