Ulangan 4:6-7

Ulangan 4:6-7 BIMK

Lakukanlah itu dengan setia. Kalau kamu berbuat demikian, maka kebijaksanaanmu menjadi nyata bagi bangsa-bangsa lain. Apabila mereka mendengar tentang hukum-hukum itu, mereka akan berkata, ‘Alangkah bijaksana dan cerdasnya bangsa yang besar itu!’ Bangsa besar manakah yang mempunyai ilah yang begitu dekat apabila diperlukan seperti TUHAN Allah kita dekat kepada kita? Ia menjawab kapan saja kita berseru minta tolong kepada-Nya.