Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Keluaran 32:4

Menghadapi Ketidakpastian
5 Hari
Apakah hidup terasa di luar kendali? Di dunia yang labil penuh dengan ketidakpastian politik, ekonomi, dan sosial, bagaimana Anda melawan kekhawatiran dan ketakutan? Bagaimana Anda hidup dengan berani dan berpegang pada pengharapan? Dalam rencana bacaan 5-hari ini, temukan 3 cara alkitabiah untuk memperoleh keberanian di hadapan ketidakpastian, dan pelajarilah cara untuk menyatukannya ke dalam rutinitas harian Anda.

Membunuh Kriptonit Bersama John Bevere
7 hari
Seperti Superman yang dapat mengalahkan setiap musuhnya, Anda sebagai pengikut Kristus juga memiliki kemampuan supranatural untuk menaklukkan tantangan yang Anda hadapi. Namun kelemahan Superman dan Anda adalah kriptonit yang menyedot kekuatan Anda. Rencana bacaan ini akan membantu Anda mencabut roh kriptonit dari hidup Anda, sehingga Anda dapat menggenapi potensi yang diberikan Tuhan dan menjalani hidup tanpa batasan.

Menemukan Makna di Tengah-tengah Perubahan
7 hari
Bagaimana kita merespon ketika hidup tidak berjalan sesuai dengan yang kita rencanakan atau ketika kita mengambil jalan memutar? Ketika kita mengalami perubahan, mudah untuk merasa dibanjiri dengan perasaan bingung, marah, dan kecewa. Tetapi Tuhan punya sesuatu yang lebih baik untuk kita. Pelajari bagaimana Anda bisa mulai menerima perubsahan, bahkan di tengah-tengah proses yang kacau balau.