1
Kisah Para Rasul 4:12
Perjanjian Baru: Alkitab Mudah Dibaca
Yesus adalah satu-satunya yang dapat menyelamatkan orang. Nama-Nya adalah satu-satunya kuasa di dunia yang diberikan untuk menyelamatkan manusia. Kita harus diselamatkan melalui Dia.”
Mampitaha
Mikaroka Kisah Para Rasul 4:12
2
Kisah Para Rasul 4:31
Ketika mereka selesai berdoa, tergoyanglah tempat mereka berkumpul. Lalu mereka dipenuhi dengan Roh Kudus dan mulai memberitakan firman Allah dengan berani.
Mikaroka Kisah Para Rasul 4:31
3
Kisah Para Rasul 4:29
Dan sekarang, ya Tuhan, dengarkanlah ancaman mereka terhadap kami. Tolonglah agar hamba-hamba-Mu ini tetap dapat memberitakan firman-Mu tanpa takut.
Mikaroka Kisah Para Rasul 4:29
4
Kisah Para Rasul 4:11
Yesus adalah ‘batu yang kalian ahli bangunan anggap tidak ada guna, tetapi Batu itu telah menjadi Batu Penjuru.’
Mikaroka Kisah Para Rasul 4:11
5
Kisah Para Rasul 4:13
Mereka tahu bahwa Petrus dan Yohanes tidak mempunyai pendidikan khusus. Tetapi mereka juga melihat bahwa kedua orang itu berani berbicara, sehingga mereka heran. Mereka juga menyadari bahwa Petrus dan Yohanes pernah bersama Yesus.
Mikaroka Kisah Para Rasul 4:13
6
Kisah Para Rasul 4:32
Semua orang percaya itu sehati dan sepikir. Tidak seorang pun yang berkata bahwa kepunyaannya adalah miliknya sendiri. Sebaliknya, segala sesuatu yang mereka miliki adalah milik bersama.
Mikaroka Kisah Para Rasul 4:32
Fidirana
Baiboly
Planina
Horonan-tsary