Yohanes 4:7
Yohanes 4:7 Terjemahan Sederhana Indonesia (TSI)
Kemudian datanglah seorang perempuan Samaria ke sumur itu untuk menimba air. Yesus berkata kepadanya, “Tolong beri saya air untuk diminum.”
Berbagi
Baca Yohanes 4Yohanes 4:7 Firman Allah Yang Hidup (FAYH)
Tidak lama kemudian seorang wanita Samaria datang untuk mengambil air, dan Yesus minta minum kepadanya.
Berbagi
Baca Yohanes 4Yohanes 4:7 Perjanjian Baru: Alkitab Mudah Dibaca (AMD)
seorang perempuan Samaria datang untuk menimba air, dan Yesus berkata kepadanya, “Tolong, berikan Aku minum.”
Berbagi
Baca Yohanes 4