Roma 5:15

Roma 5:15 FAYH

Dan betapa besar beda antara dosa manusia dan pengampunan Allah! Manusia yang seorang ini, yaitu Adam, membawa kematian kepada banyak orang karena dosanya. Tetapi Yesus Kristus membawa pengampunan kepada banyak orang karena kemurahan Allah.