Wahyu 2:19

Wahyu 2:19 FAYH

“Aku tahu betapa banyak kebajikan kalian—Aku tahu kasih dan iman kalian serta pelayanan satu sama lain dan kesabaran kalian dan Aku melihat adanya kemajuan dalam semua ini.