Keluaran 30:19-21

Keluaran 30:19-21 BIMK

Air itu untuk Harun dan anak-anaknya supaya mereka dapat membasuh tangan dan kaki sebelum memasuki Kemah atau mendekati mezbah untuk membawa kurban bakaran. Mereka harus melakukan itu supaya tidak dibunuh. Peraturan itu harus ditaati oleh mereka dan keturunan mereka untuk selama-lamanya.”