Titus 1:15-16

Titus 1:15-16 AMD

Untuk orang-orang yang pikirannya murni, segala sesuatu adalah suci. Tetapi untuk orang-orang jahat dan yang tidak percaya kepada Allah, tidak ada satu pun yang suci, karena pikiran dan hati nurani mereka telah menjadi jahat. Mereka mengaku mengenal Allah. Tetapi perbuatan jahatnya menunjukkan bahwa mereka tidak mengenal Allah. Mereka kurang ajar, tidak taat kepada Allah dan tidak bisa melakukan pekerjaan yang baik.

Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Titus 1:15-16

YouVersion menggunakan cookie untuk mempersonalisasi pengalaman Anda. Dengan menggunakan situs web kami, Anda menerima penggunaan cookie seperti yang dijelaskan dalam Kebijakan Privasi kami