Janganlah takut ketika kamu dengar tentang peperangan dan kerusuhan. Semua itu memang harus terjadi terlebih dahulu. Lalu akhir jaman akan datang setelah itu.” Lalu Yesus berkata kepada mereka, “Bangsa yang satu akan berperang dengan bangsa lainnya. Kerajaan yang satu akan menyerang kerajaan lainnya.
Baca Lukas 21
Berbagi
Bandingkan Semua Versi: Lukas 21:9-10
Simpan ayat, baca luring, tonton klip pengajaran, dan lainnya!
Beranda
Alkitab
Rencana
Video