1 Yohanes 2:29

1 Yohanes 2:29 AMD

Kamu tahu bahwa Kristus selalu melakukan apa yang benar. Maka kamu juga tahu bahwa semua orang yang melakukan apa yang benar adalah anak-anak Allah.