1
Yesaya 8:13
Terjemahan Sederhana Indonesia
Takut dan gentarlah hanya kepada-Ku, TUHAN Panglima Semesta. Akulah yang harus kamu hormati, sebab Aku kudus.
Bandingkan
Telusuri Yesaya 8:13
2
Yesaya 8:12
Janganlah kamu percaya ketika umat ini berkata, “Ada persekongkolan jahat!” Juga janganlah takut dan gentar terhadap apa pun yang mereka takuti.
Telusuri Yesaya 8:12
3
Yesaya 8:20
Berpeganglah kepada pengajaran dan kesaksian TUHAN! Jika ada yang mengajarkan kepadamu hal-hal yang tidak sesuai dengan itu, sesungguhnya mereka berada dalam kegelapan.
Telusuri Yesaya 8:20
Beranda
Alkitab
Rencana
Video