1
2 Korintus 7:10
Perjanjian Baru Terjemahan Baru Edisi 2
Sebab dukacita menurut kehendak Allah menghasilkan pertobatan yang membawa keselamatan dan tidak akan disesalkan, tetapi dukacita yang dari dunia ini menghasilkan kematian.
Bandingkan
Telusuri 2 Korintus 7:10
2
2 Korintus 7:1
Saudara-saudaraku yang terkasih, karena kita sekarang memiliki janji-janji itu, marilah kita menyucikan diri kita dari semua pencemaran jasmani dan rohani, dan dengan demikian menyempurnakan kekudusan kita dalam takut akan Allah.
Telusuri 2 Korintus 7:1
3
2 Korintus 7:9
namun sekarang aku bersukacita, bukan karena kamu telah berdukacita, melainkan karena dukacitamu membuat kamu bertobat. Sebab dukacitamu itu adalah menurut kehendak Allah, sehingga kamu sedikit pun tidak dirugikan karena kami.
Telusuri 2 Korintus 7:9
Beranda
Alkitab
Rencana
Video