Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Markus 14:9
Doa-doa yang Berbahaya
7 hari
Apakah Anda lelah bermain aman dengan iman Anda? Apakah Anda siap menghadapi ketakutan Anda, membangun iman Anda, dan melepaskan potensi Anda? Rencana Bacaan Alkitab 7-hari dari buku Pastor Craig Groeschel Life.Church ini, Dangerous Prayers (Doa-doa Yang Berbahaya), menantang Anda untuk berdoa dengan berbahaya—karena mengikuti Yesus tidak pernah dimaksudkan untuk menjadi aman.
Jalan Serta Yesus | 7 Hari Saat Teduh untuk Menyambut Paskah
7 Hari
Merenungkan penderitaan dan kematian-Nya di kayu salib akan memperdalam penghayatan kita akan betapa besarnya kasih-Nya pada kita. Dan, merenungkan kebangkitan-Nya pada Minggu Paskah memberi kita harapan baru akan masa depan. Siapkan hatimu dengan meluangkan waktu terbaikmu, lalu berdoalah agar setiap artikel yang tertulis dalam renungan ini membuka kembali relung-relung hatimu untuk menerima kasih Kristus yang begitu besar, yang telah diwujudkan-Nya dalam kematian dan kebangkitan-Nya!
Untuk Sukacita di Hadapan-Nya: Sebuah Renungan Paskah
8 Hari
Minggu terakhir di dalam kehidupan Yesus bukanlah minggu yang biasa. Ini adalah sebuah masa perpisahan yang manis namun getir, pemberian yang berlimpah, pengkhianatan yang keji dan doa yang mengguncang langit. Alami minggu ini, mulai dari Minggu Palem hingga Kebangkitan yang ajaib, sambil kita membaca kisah Alkitab bersama-sama. Kita akan bersorak bersama orang-orang di jalan-jalan Yerusalem, berteriak marah kepada Yudas dan tentara Romawi, menangis bersama para wanita di bawah kayu salib, dan bersuka cita saat fajar pagi Paskah merekah!
Markus
19 Hari
Injil Markus yang lebih singkat menggambarkan pelayanan Yesus Kristus di bumi sebagai Hamba dan Anak Manusia yang menderita. Jelajahi Markus setiap hari sambil mendengarkan studi audio dan membaca ayat-ayat tertentu dari firman Tuhan.
Puasa 21 Hari
21 Hari
Awali tahun baru Anda dengan fokus pada disiplin rohani berpuasa. Program ini meliputi beberapa perikop tentang puasa dan hal lainnya yang menggerakkan perenungan dan pendekatan pada Tuhan. Selama 21 hari, Anda akan mendapatkan bacaan harian Alkitab, renungan singkat, pertanyaan-pertanyaan perenungan, dan pokok doa.
Menemukan Jalur Keuangan Anda
28 Hari
Panduan bacaan ini dibuat oleh staf dan sukarelawan NewSpring untuk membantu Anda dalam perjalanan finansial Anda. Bacalah satu renungan setiap hari dan ambillah waktu bersama Tuhan dengan menggunakan ayat, pertanyaan dan doa yang disediakan. Butuh bantuan untuk menempatkan Tuhan di tempat pertama dalam keuangan Anda? Unduh formulir anggaran bulanan/mingguan gratis, tonton khotbah, dan temukan kisah sukses yang akan memberkati hidup Anda di www.newspring.cc/financialplanning