Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Lukas 5:4
![Tuhan Yesus dan Petrus](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F39616%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Tuhan Yesus dan Petrus
3 hari
Hubungan Petrus dan Tuhan Yesus menjadi gambaran sederhana dalam menjadi murid Yesus dalam kitab injil. Dalam 3 hari ke depan kita akan merenungkan bagaimana cinta TUHAN yang luar biasa terhadap petrus.
![Mukjizat-mukjizat Yesus](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F22278%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Mukjizat-mukjizat Yesus
5 Hari
Ketika Yesus hidup di dunia, Ia melakukan lebih banyak mukjizat daripada yang kita ketahui. Ia menyembuhkan yang sakit, membangkitkan orang mati, dan melakukan tindakan-tindakan tak terbayangkan yang membuat mereka yang melihatnya kehabisan kata-kata. Dalam rencana bacaan ini, kita akan mempelajari lima mukjizat yang Yesus lakukan dan kebenaran daripadanya yang dapat kita terapkan dalam hidup kita.
![6 Hari bersama Isa Al-Masih: Uang dan Harta Benda](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F10922%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
6 Hari bersama Isa Al-Masih: Uang dan Harta Benda
6 Hari
Bagaimana uang dan harta benda berhubungan dengan Kerajaan?
![7 Hari bersama Isa Al-Masih: Berjalan Bersama Isa Al-Masih](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F10923%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
7 Hari bersama Isa Al-Masih: Berjalan Bersama Isa Al-Masih
7 Hari
Bagaimana Isa Al-Masih ingin saya hidup?
![Karakter Paskah: Simon Petrus](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F24129%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Karakter Paskah: Simon Petrus
10 Hari
Petrus hanyalah seorang nelayan dari daerah terpencil Galilea, tetapi dia dikejar oleh Yesus dan menjadi batu karang di mana gereja didirikan. Dia menyaksikan momen penting dari salib dan kuburan kosong. Bergabunglah dengan penulis Daniel Darling dalam rencana 10 hari ini untuk mengenal lebih dalam kehidupan Simon Petrus, tokoh hebat yang muncul dalam kisah Yesus.