Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Yunus 1:17
Yunus diajar mengasihi
3 hari
Yunus kabur dari perintah TUHAN. Dalam 3 hari ke depan kita akan mengupas tentang bagaimana Yunus diajar oleh TUHAN dalam hal mengasihi. Mari kita sama-sama merenungkan FIRMAN TUHAN dari kitab YUNUS
Setiap Bahasa: Mendengarkan Tuhan yang Multibahasa
7 hari
Komunikasi Tuhan dengan umat manusia sejak awal dimaksudkan untuk “setiap bangsa, suku, dan bahasa.” Sementara semua bahasa sama-sama kompeten dalam mengekspresikan pesan Alkitab, setiap bahasa memiliki kapasitas unik untuk mengkomunikasikan pesan-pesan Alkitabiah tertentu dengan cara yang sangat beragam yang tidak bisa dilakukan oleh bahasa lain. Rencana Bacaan Alkitab ini mengeksplorasi tujuh di antara harta terpendam itu yang akan memperluas cara Anda berpikir tentang Tuhan dan kabar baik-Nya.
Yunus
11 Hari
“Tuhan akan menyelamatkan siapa pun yang berpaling kepada-Nya,” Yunus berkhotbah kepada musuh-musuhnya tetapi kemudian marah pada Tuhan karena menyelamatkan mereka. Perjalanan harian melalui Yunus saat Anda mendengarkan studi audio dan membaca ayat-ayat tertentu dari firman Tuhan.
Jalan Di Gurun
14 hari
Ada musim kehidupan dimana kita merasa terjebak di gurun. Ada perasaan tidak nyaman, tersesat, terisolasi dan takut. Namun melalui Firman Tuhan, kita bisa melihat bahwa Tuhan memakai gurun untuk mengajar dan mengingatkan umat-Nya tentang siapa Dia dan apa yang bisa Dia lakukan. Renungan ini bisa menolong Anda mengenali identitas dirimu di dalam Kristus Sang Pembuat Jalan.
Tahan Badai
21 hari
Apakah Anda—atau seseorang yang Anda kasihi—menderita trauma akibat rencana yang telah hanyut, hubungan yang telah hilang, atau rasa aman yang hancur? Daripada dihancurkan oleh badai ini, bagaimana jika Anda mengizinkan kekacauan ini memperluas kapasitas Anda untuk pertumbuhan yang pesat dan memenuhi tujuan Anda dalam Tuhan? Setelah menggali Firman Tuhan dengan dalam, ada cara berkemenangan untuk menjadi Tahan Badai!
Perjalanan Harian Kita: Sebuah Perjalanan 30 Hari Bersama Yesus
30 Hari
Setiap perjalanan membutuhkan logistik. Di dalam perjalanan hidup, beberapa logistik yang terbaik adalah Firman Tuhan dan sedikit dorongan dari teman-teman. Rencana bacaan Perjalanan Harian Kita ini menampilkan 30 hari tulisan dari penulis-penulis yang terpercaya dimana wawasan mereka akan berbicara ke dalam hidup anda. Setiap renungan singkat berisi sebuah cerita yang didukung oleh beberapa referensi Kitab Suci serta bagian "Berikutnya" untuk membantu anda berpikir lebih dalam lagi. Manfaatkan waktu renungan anda dengan kebenaran dan dorongan dari Perjalanan Harian Kita.