Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Yohanes 14:14
![Yesus, Aku Perlu Engkau!](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F37140%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Yesus, Aku Perlu Engkau!
3 Hari
Apakah Anda sungguh membutuhkan Yesus? Rencana bacaan tiga hari untuk doa ini dibuat untuk meningkatkan waktu pribadi Anda bersama Yesus dan menolong Anda berseru kepada-Nya. Juga, berfungsi sebagai doa pendamping untuk delapan bagian dari seri "Yesus, Aku Perlu Engkau" dari Thistlebend Ministries.
![KESELAMATAN](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F49277%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
KESELAMATAN
3 Hari
Tuhan Yesus mati untuk kita, agar kita memiliki hubungan & akses kepada-Nya! Namun, ada banyak orang di luar sana yang belum pernah mendengar berita baik ini... Maukah kamu menjadi wakil Surga di dunia, untuk menyebarkan berita keselamatan?
![Lambang Salib](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F2810%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Lambang Salib
5 Hari
Berdoa dengan lambang Salib berasal dari kebiasaan umat Kristen mula-mula yang menandai dahi mereka dengan salib. Hal ini menjadi kebiasaan yang diikuti oleh jutaan orang di seluruh dunia. Melalui pendalaman Alkitab ini kita akan mencermai kebiasaan doa dan kebesaran misteri Trinitas serta pengorbanan Tuhan kita yang baik.
![Seri 4 Makhluk Hidup Bagian 4: Elang](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F40285%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Seri 4 Makhluk Hidup Bagian 4: Elang
5 hari
4 Makhluk Hidup yang disebutkan dalam Alkitab, menggambarkan karakteristik mulia Yesus yang harus kita miliki untuk menjadi orang Kristen yang efektif. Ketika kita mempelajari sifat elang, Anda akan belajar bagaimana menunjukkan atribut yang membawa efektivitas dalam kehidupan rohani Anda
![Mempraktekkan Jalan-Nya](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F42239%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Mempraktekkan Jalan-Nya
5 Hari
Siapakah diri Anda di masa yang akan datang? Jika Anda membayangkan diri Anda saat berusia 70, 80, atau 100 tahun, seperti apakah pribadi yang akan Anda lihat? Apakah yang Anda lihat itu akan memberi Anda harapan atau sebaliknya, yaitu ketakutan? Dalam renungan ini, John Mark Comer menunjukkan bagaimana kita dapat dibentuk secara rohani untuk menjadi semakin serupa dengan Yesus dari hari ke hari.
![Kitab Yohanes | 7 "Tanda" Dan 7 Pernyataan "AKULAH" Dari Yesus](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F4469%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Kitab Yohanes | 7 "Tanda" Dan 7 Pernyataan "AKULAH" Dari Yesus
7 hari
Injil Yohanes dapat dipecah menjadi empat bagian: Pendahuluan (Yohanes 1:1-18), Kitab tanda-tanda (1:19-12:50), Kitab pengagungan (13:1-20:31) dan Penutup (pasal 21). Dalam pelajaran selama tujuh hari ini kita akan mempelajari 7 "Tanda" dari Yesus, dan 7 pernyataan "AKULAH" dari Yesus, untuk menunjukkan bahwa Yohanes menyusun kitab ini dengan cara yang membantu pada pembaca untuk melihat bahwa Yesus menggenapi pelayanan dari Elisa.
![Tantangan Memulai dengan Doa selama 7-hari](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F31270%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Tantangan Memulai dengan Doa selama 7-hari
7 hari
Tantangan Memulai dengan Doa selama 7-Hari akan mendorong Anda untuk mencetuskan perbincangan yang iklas dengan Tuhan. Di sepanjang minggu, Max Lucado akan mendorong Anda untuk memanjatkan doa-doa pujian, mengingat Tuhan akan janji-janji-Nya dan datang di hadapan Raja dari segala Raja dengan berani. Setiap hari dalam tantangan mengandung sebuah renungan dari Max, kutipan ayat Kitab suci yang relevan, dan doa yang bijaksana.
![Percakapan dengan Tuhan](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F9143%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Percakapan dengan Tuhan
12 Hari
Percakapan dengan Tuhan adalah sebuah perjalanan masuk yang penuh sukacita ke dalam kehidupan doa yang lebih intim, dengan menekankan cara-cara praktis untuk mendengar suara Tuhan. Tuhan ingin kita menikmati percakapan yang mengalir dengan Dia sepanjang hidup kita—percakapan yang membuat semua perbedaan dalam arah, hubungan, dan tujuan. Rencana bacaan ini diisi dengan kisah-kisah pribadi yang transparan tentang bagaimana menyentuh hati Tuhan. Dia mengasihi kita!
![Ketaatan](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F54%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
Ketaatan
2 Minggu
Yesus sendiri berkata bahwa barang siapa mengasihi Dia, ia akan menuruti perintah-Nya. Berapa pun harga yang harus kita bayar, ketaatan kita penting bagi Allah. Rencana bacaan "Ketaatan" ini mengajak kita merenungkan apa yang Firman Tuhan katakan tentang ketaatan: Bagaimana menjaga pola pikir yang berintegritas, apa peran belas kasihan, bagaimana ketaatan membebaskan dan memberkati kita, dan banyak lagi.
![21 Hari Tentang Kuasa Doa Oleh Angus Buchan](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F3310%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
21 Hari Tentang Kuasa Doa Oleh Angus Buchan
21 Hari
Rencana bacaan 21 hari ini adalah kumpulan renungan tentang doa dan alat yang indah untuk memelihara hubungan yang lebih dalam dengan Allah. Setiap hari ditampilkan sebuah bacaan Alkitab, renungan doa, dan juga doa penutup. Isi renungan ini diadaptasi dari "Peace in His Presence" (Damai Sejahtera dalam Hadirat-Nya) dan "The Bible with Grassroots Reflections" (Alkitab dengan Refleksi Akar Rumput) oleh Angus Buchan.
![21 Hari Berdoa bagi Sahabat](/_next/image?url=https%3A%2F%2F%2F%2Fimageproxy.youversionapi.com%2Fhttps%3A%2F%2Fs3.amazonaws.com%2Fyvplans%2F18540%2F640x360.jpg&w=1920&q=75)
21 Hari Berdoa bagi Sahabat
21 Hari
Seringkali kita bergumul untuk membagikan injil kepada sahabat-sahabat kita. Kita mungkin ditaklukkan oleh rasa takut atau tidak tahu apa yang dibagikan. Kita semua terbeban untuk menjangkau sahabat-sahabat kita yang tersesat demi Kristus. Rencana bacaan 21 hari ini akan membantu kita merenungkan kutipan ayat tertentu yang terkait dengan penginjilan dan disertai dengan doa pendek setiap hari bagi sahabat-sahabat kita.