Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Efesus 1:10
Kehidupan Di Dalam Kristus
4 hari
Renungan ini akan menolong kita untuk bisa mengerti pentingnya untuk mempunyai kehidupan di dalam Kristus, yang menolong dan menuntun setiap kehidupan kita
Hidup Yang Diubahkan
7 hari
Apakah anda sering membandingkan diri anda dengan orang lain atau dengan standar sosial dari apa artinya untuk menjadi seorang wanita? Bagaimana jika sebaliknya, anda mengartikan diri anda dengan apa yang Tuhan katakan tentang diri anda dan belajar untuk memerangi kebohongan-kebohongan yang datang dari musuh? Rencana bacaan ini akan membantu anda untuk menjalani hidup setiap hari dengan pengharapan dan keyakinan di dalam Kristus, mengenal bahwa identitas ada bersandar hanya pada-Nya saja.
Apakah Kasih Sejati Itu?
12 Hari
Setiap orang ingin tahu seperti apa sebenarnya kasih itu. Namun sedikit yang melihat apa yang dikatakan Alkitab tentang kasih. Kasih adalah salah satu tema pokok Alkitab dan sifat baik terpenting dalam kehidupan kekristenan. Rencana dari Thistlebend Ministries ini mengeksplorasi makna kasih secara alkitabiah dan bagaimana cara kita lebih mengasihi Allah dan sesama.
Datanglah Kerajaan
15 Hari
Kita pernah mendengar Yesus menawarkan "hidup yang sepenuhnya" dan kita menginginkan pengalaman itu. Kita menginginkan kehidupan yang ada di sisi lain dari perubahan. Namun perubahan seperti apa yang kita perlukan? Dan bagaimana kita menjalani proses perubahannya? Dalam Datanglah Kerajaan kita akan menemukan cara baru untuk menjalani kehidupan yang terbalik dan berbeda yang Allah undang ke dalamnya.
Menggali harta karun dalam Surat Efesus
21 Hari
Rencana baca ini akan memimpin Saudara untuk memahami lebih dalam tentang Surat Paulus kepada jemaat di Efesus. Mulai dengan hari kedua, setiap pelajaran dilengkapi dengan pertanyaan-pertanyaan studi yang akan menyoroti hal-hal penting sehingga Saudara dipimpin untuk melihat harta karun rohani sendiri. Rencana baca ini dengan bahan renungannya disusun untuk menggunakan Alkitab TSI— yaitu Terjemahan Sederhana Indonesia dari Yayasan Alkitab BahasaKita (http://albata.info).
21 Hari di Efesus
21 Hari
Efesus kaya akan kebenaran tentang Allah dan pekerjaan penyelamatan-Nya untuk kita. Rencana bacaan ini dibuat untuk membantu Anda menggali lebih dalam teks ini, sembari belajar lebih banyak tentang Allah dan diri Anda sendiri. Ritme enam langkah harian akan membantu Anda membangun kebiasaan membaca dan berinteraksi dengan Firman Tuhan. Rencana bacaan ini disediakan untuk Anda oleh Christian Standard Bible (CSB). Pelajari lebih lanjut di CSBible.com.
Keajaiban Natal
24 Hari
Bagi sebagian orang, Natal adalah waktu sukacita dan perayaan. Bagi yang lain, itu adalah pengingat yang menyakitkan tentang apa yang telah hilang. Apa pun yang Anda alami musim liburan ini, Natal adalah kesempatan untuk fokus pada sumber pengharapan kita. Kami mengundang Anda untuk bergabung dengan tim North Point selama 25 hari ke depan saat kita bersama-sama mengalami keajaiban Natal. Bergabunglah dengan percakapan menggunakan #NPDevo.
Perjanjian Kekal
28 hari
Sejak awal mula, Allah membuat perjanjian dengan umat-Nya, perjanjian untuk menyatakan karakter dan rencana-Nya bagi dunia. Ia membuat janji-janji, perjanjian bukti kesetiaan-Nya, yang menjadi alasan-alasan dari iman dan pengharapan. Dalam Kristus, semua perjanjian Allah itu tergenapi.