Rencana Bacaan dan Renungan gratis terkait dengan Kisah Para Rasul 17:29

Pengejaran
5 Hari
Setiap hubungan dimulai dengan pencarian–sebuah tarian indah untuk mengenal dan dikenal. Hubungan dengan Tuhan tidaklah berbeda. Dalam rencana bacaan 5-hari yang didasarkan dari pelajaran Alkitab selama empat-minggu yang terbaru dari Amy Groeschel, Pengejaran, Anda akan menggali bukan hanya cara untuk mengejar Tuhan seutuhnya, tapi Anda juga akan menyadari pengejaran Tuhan yang hebat atas Anda!

Pernahkah Bertanya Mengapa?
7 hari
Bagaimana jika iman itu bukanlah tentang mengetahui segala jawaban yang benar dan lebih tentang menanyakan pertanyaan-pertanyaan sulit? Jika Anda pernah bertanya-tanya mengapa Allah kelihatannya tidak adil, mengapa Dia tidak selalu menjawab doa-doa kita seperti yang kita harapkan, atau mengapa Allah yang pengasih menciptakan neraka, maka Rencana Bacaan Alkitab selama 7 hari, bersama-sama dengan seri "Pernahkah Bertanya Mengapa?" dari Pastor Craig Groeschel, ditujukan untuk Anda.

FCA: Hati Seorang Pelatih
31 hari
Selain dari Alkitab, apa yang bisa menjadi alat yang lebih baik untuk pelatih yang ingin menjadi pengikut Kristus daripada cetak biru, cerita dan pengalaman sesama pelatih dari seluruh dunia yang berusaha mengikuti kehendak-Nya? Hati Seorang Pelatih adalah alat yang akan membantu kita hidup di arena olahraga dengan cara yang Tuhan perintahkan untuk hidup di kerajaan-Nya.